pomppa pengisi tandon otomatis





         Pompa Pengisi tendon otomatis

1. Tujuan
Agar mempermudah pekerjaan manusia untuk mengisi tandon air. Jadi ,kita siap menggunakan air saja  lagi tidak perlu khawatir tandon kita bakal kosong. Kita tidak perlu repot-repot menghidupkan saklar pompa air.  Yang mana kalau saklar manual apabila tandon terisi penuh dan kita lupa untuk mematikan saklarnya maka airnya akan terbuang-buang saja. Atau ketika kita mau menggunakan air,eh tenyata tandonnya kosong jadi kita haru hidupin dulu kan.  Atau ketika lagi menggunakan air eh tiba-air nya habis, kan repot.
2. Alat dan Bahan
komponen yang digunakan:
~        Battry
~        npn bc557
~        pnp bc547
~        resistor 1k
~        relay
~        alternator
~        lamp
~        voltmeter
~        ground
~        button

3. Teori

Pompa pengisi tandon otomatis  adalah sebuah instrument yang berfungsi untuk mengisi tendon air secara otomatis. yang mana pada rangkaian ini saya mengguanakan button sebagai sensornya..

Ketika tandon kosong maka semua sensor tidak aktif  dan saklar pompa air aktif. Arus mengalir dari R2 ke R1 terus ke R3 ,masuk ke Q3  dan Q4 dan  saklar akan aktif dan lampu indicator aktif. Di Q3 dibutuhkan tegangan sebesar 1,3 v. Ketika air sudah mencapai sensor bawah aktif maka  pompa tetap aktif  dan lampu indicator menyala  karna tegangan di Q3 masih sebesar 1,3 v. Saat  air mencapai sensor atas dan secara otomatis saklar terputus , pompa akan mati dan lampu indicator tidak menyala  karena tegangan di Q3 tidak mencukupi hanya sebesar 0,3 v. Pada rangkian ini saya menggunakan alternator karna pompa air akan mengguakan sumber tegangan dari pln tidak hanya menggunakan batrai. Saya mengunakan relay agar tidak terjadi lompatan tegangan pada rangkaian tersebut dan relay juga berfungsi sebagai saklarnya . lampu indicator digunakan agar kita tau apakah rangkaian kita masih berjalan dengan baik atau tidak.
4. Rangkaian





5. Video
6. Link Download











Referensi:
a. Darwison, 2010, ”TEORI, SIMULASI DAN APLIKASI ELEKTRONIKA ”, Jilid 1, ISBN: 978-602-9081-10-7, CV Ferila, Padang 
b. Darwison, 2010, ”TEORI, SIMULASI DAN APLIKASI ELEKTRONIKA ”,Jilid 2,  ISBN: 978-602-9081-10-8, CV Ferila, Padang 
c. Robert L. Boylestad and Louis Nashelsky, Electronic Devices and Circuit Theory, Pearson, 2013
d. Jimmie J. Cathey, Theory and Problems of Electronic Device and Circuit, McGraw Hill, 2002.
e. Keith Brindley, Starting Electronics, Newness 3rd Edition, 2005
f. Ian R. Sinclair and John Dunton, Practical Electronics Handbook, Newness, 2007.
g. John M. Hughes, Practical Electronics: Components and Techniques, O’Reilly Media, 2016.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar